DekorasiTips & Trick

10 Desain Ruang Tamu Minimalis Modern Paling Favorit

Banyak sekali cara untuk mendapatkan desain ruang tamu minimalis modern yang menarik. akan lebih mudah jika anda tahu kuncinya. simak terus penjelasan dibawah ini ya!

mengingat fungsi ruang tamu amat vital, sering digunakan untuk menjamu tamu anda baik dari rekan bisnis, keluarga hingga kerabat kerja. nah, setiap pemilik rumah pastinya menginginkan dapat menjamu tamunnya secara maksimal.

kesan yang baik dapat ditinggalkan jika anda memiliki ruang tamu yang menarik. kalau saat ini ruang tamu anda masih biasa – biasa saja, mungkin beberapa tampilan ini bisa jadi pilihan menarik!

berikut desain ruang tamu minimalis modern yang dapat anda terapkan :

1. Ruang tamu aksen gelap

desain ruang tamu kecil
via pinterest

aksen gelap dapat jadi menarik jika diaplikasikan dengan tepat. desain ruang tamu minimalis modern seperti ini dapatditerapkan bersamaan dengan furniture yang punya warna senada pula.

tempatkan beberapa jumlah furniture dengan warna sama. jadi, tidak perlu semuanya ya!

Baca Juga  6 Kesalahan Dalam Memilih Kitchen Set yang Perlu Anda Hindari

2. Desain ruang tamu dengan karpet permadani

desain ruang tamu kecil 28
via pinterest

perlunya dekorasi untuk area bawah dapat diaplikasikan menggunakan karpet. banyak sekali jenis karpet yang dapat dipakai. baik dari karpet bulu hingga jenis karpet permadani.

jika anda mencari tipe karpet bermotif, ide yang menarik untuk menggunakan tipe karpet permadani supaya mendapatkan tampilan yang menarik.

tidak menutup kemungkinan untuk penggunaan jenis karpet lain. seperti karpet wol, karpet plastik vinyl, karpet sutra dan lain – lain. lebih lengkap anda dapat cek disini

3. Desain ruang tamu minimalis modern ruang lebar

ruang tamu minimalis modern
via pinterest

salah satu unsur dari desain ruang tamu minimalis modern yang baik ialah dengan memperhatikan ukuran besarnya.

ukuran yang pas tentu juga lebih mempermudah ruang gerak, terlebih ketika beraktivitas di dalam ruangan indoor, tentu dapat lebih nyaman bukan?

ruang yang besar juga berpotensi untuk anda tambah lagi beberapa pernak – pernik pada pengaplikasiannya.

kalau anda menyukai unsur – unsur penghijau, beberapa pilihan jenis tanaman indoor bisa jadi hal yang menarik untuk diaplikasikan.

4. Penggunaan hiasan dinding

interior ruang tamu 12

simpel saja, area dinding juga perlu di bermikan value lebih lewat penggunan dekorasi

desain ruang tamu minimalis modern dapat dilakukan dengan menitik beratkan tampilan lewat penggunaan aksesoris dinding. bentuk yang bulat dibalut motif memberikan nilai estetik tersendiri.

tambah juga alat musik anda dipajang di samping sofa ya!

Baca Juga  Model Ruangan Rumah Minimalis Modern dan Elegan

5. Penggunaan kombinasi warna dari barang yang dipakai.

unsur seni ruang tamu
desain ruang tamu minimalis modern via pinterest

gunakan kreativitas anda. pasalnya, lewat mix and match dari warna furnitur dapat menjadi pilihan yang menarik.

tidak jauh – jauh, pemilihan warna dari kursi, meja bahkan penggunaan hingga warna warna lampu dapat diaplikasiakan lebih menarik.

6. Pengaplikasian dinding dan karpet senada

konsep ruang tamu bergaris

selain dekorasi dinding dengan cara di cat saja, alternatif lain bisa juga digunakan dinding dibentuk dengan motif.

nah, tentu menarik jika anda menggunakan satu tema yang sama.

kalau anda memiliki karpet bermotif, mungkin dapat anda tiru motif tersebut untuk pengaplikasian pada dinding, seperti pada tampilan diatas.

7. View taman

desain ruang tamu minimalis modern
via pinterest

desain ruang tamu minimalis modern selanjutnya dapat anda tempatkan dekat dengan taman. unsur taman amat cocok dikombinasikan dekat dengan ruang tamu.

ini juga ikut mendongkrak tampilan dari ruang tamu lebih menarik.

maksimalkan dengan kaca besar

jika anda memiliki taman rumah dekat dengan ruang tamu, mungkin perlu penggunaan unsur kaca yang besar. tentu, ini dapat memberikan tampilan yang menarik.

8. Penggunaan korden

desain ruang tamu dengan korden

kaca yang besar tentu lebih maksimakan digunakan dengan ukuran korden yang besar pula.

ruang tamu minimalis modern dapat digunakan tipe ukuran korden, terlebih lagi korden yang semi transparan.

cahaya yang masuk melalui jendela dapat membiaskan tingkat kecerahan yang pas, tidak terlalu terang maupun terlalu gelap.

Baca Juga  8 Desain Ruang Tamu Minimalis Elegan Yang Simpel di Terapkan

9. Desain ruang tamu dengan aquarium

desain ruang tamu minimalis modern 3

tren memelihara ikan akhir – akhir ini jadi perhatian lebih, hal ini juga didukung dengan banyaknya cara untuk memelihara ikan.

baik menggunakan kolam ataupun memakai akuarium (aquascape).

untuk urusan interior, tentu lebih mudah diaplikasikan dalam akuarium.

tempatkan pada area pojokan tentu jadi pilihan yang tepat, mengingat posisi ini tidak akan begitu mengganggu ketika beraktivitas di dalam sini.

10. Pajangan sepeda pada ruang tamu

desain ruang tamu minimalis modern 4
via apartment therapy

bagi penghobi sepeda, kenapa tidak anda tempatkan saja di dalam ruang tamu?

mungkin ini sedikit membingungkan jika terdengar lisan, namun pengaplikasian sepeda ditempatkan pada ruang tamu bisa memberikan nilai keunikan tersendiri.

tempatkan lebih tinggi pada area dinding supaya tidak mengganggu, mengingat ukuran sepeda tentu termasuk besar untuk digunakan sebagai pajangan.

cek juga kebutuhan berbagai kebutuhan hingga aksesoris untuk ruang tamu DISINI

Rate this post

Comments

comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tanya Gratis Disini