Rekomendasi Keramik Asia Tile 40×40 , Cocok Untuk Gaya Apapun!
Rekomendasi keramik asia tile 40×40 yang diamati dengan beberapa pertimbangan sehingga cocok dengan gaya apapun. Dengan begini, desain keramik akan hidup panjang dan tetap eksis hingga kapanpun.
Table of Contents
OKLAHOMA BROWN / 40X40 KW1
Rekomendasi keramik asia tile 40×40 yang pertama ada oklahoma brown. Keramik yang punya desain mirip kayu satu ini dapat membawa nuansa ruangan ala pedesaan.
Tampilannnya sejuk dengan lantai kayu, pun dengan warna coklat yang mirip seperti kayu aslinya.
Oklahoma brown tampil dengan tingkatan kualitas KW 1. Artinya, keramik punya tingkat finishing sangat halus dan tanpa cacat. Sangat pas membentuk lantai yang sempurna.
VIRGINIA GREY
VIRGINIA GREY memiliki corak yang sedikit memenuhi tampak depan. Keramik asia tile 40×40 satu ini punya warna dominan putih. Pada coraknya ada sedikit warna grey dan semacamnya, yang membuat keramik nampak lebih berwarna.
VICTORIA GREY GLOSSY
Victoria grey memiliki desain keramik layaknya marmer. Dengan ukuran 40×40 yang cukup besar, keramik ini sangat cocok sebagai alternatif dari lantai marmer yang mahal.
Pemasangan lantai dapat dikreasikan dengan berbagai teknik, apakah coraknya akan sejajar atau dipasang secara random. Keduanya dapat menghasilkan tampilan lantai menarik secara keseluruhan.
VANCOUVER GREY
Kesan industrial perlu diperkuat dengan lantai yang mendukung. Keramik asia tile 40×40 seri vicenzia memiliki tampilan layaknya lantai ala “semen”.
Bagian desain tampak depan tidak terlalu ramai, coraknya semi random sehingga sangat mendukung untuk lantai yang memakai konsep industrial. Warna grey termasuk warna netral, sehingga lebih ramah dan tidak mudah bosan untuk jangka panjang.
VICENZA GREY GLOSSY
Vicenzia grey memiliki “aura” desain yang sangat mirip dengan marmer. Warna background putih dengan corak dan warna yang khas dari marmer, sangat pas untuk alternatif dari pemakaian marmer yang lebih terjangkau.
ZIGMA GREY 40X40 KW1
Suka dengan konsep minimalis semi industrial? ZIGMA GREY memiliki warna yang pas untuk kedua konsep tersebut.
Memiliki warna dasar grey, keramik ini tampil dengan tingkat kecerahan sedang. Didalam desain tersebut ada corak semi random yang membuat tampilan keramik tidak membosankan.
ZENSA CREAM Asia Tile KW 2
Zensa cream menawarkan piihan keramik berwarna cerah pada bagian permukaan. Desainnya mirip gurun padang pasir, namun dengan tambahan warna putih.
Estetika zensa cream dapat dijadikan keramik untuk area indoor, terlebih ruang tamu hingga ruang tengah. Kesan cerah dapat membawa nuansa ruangan yang semangat.
OXFORD GREY
Oxford grey sangat cocok sebagai keramik garasi atau keramik yang ditempatkan pada area outdoor. Pasalnya, dengan permukaan yang sedikit bergerigi, hal tersebut membuat pijakan kaki lebih kuat.
Meski basah terkena air, keramik asia tile 40×40 satu ini tidak terlalu licin sehingga lebih aman.
OSLO GREY
Bagi anda yang menyukai kesan alam, oslo grey menawarkan desain yang mirip sekali dengan batu kali. Sensasi kesegaran tertuang melalui warna grey, dengan desain yang mirip sekali dengan batu.
Pada bidang permukaan tidak memakai satu warna saja, namun warna grey dengan turunan-turunannya. Ini membuat desain oslo grey tidak hambar.
Sekarang anda bisa beli semua koleksi keramik asia tile 40×40 diatas tadi cuma di qhomemart, jaminan produk orignal dan bergaransi. Kami memiliiki segudang promo yang dapat menghemat kantong lho!
Bisa kirim cepat ke seluruh indonesia. Hubungi kontak kami dibawah ini untuk pembelian/tanya produk.
Informasi dan pemesanan :
Whatsapp : 0811 2863 773
Alamat : Jl. Raya Janti Jl. Ringroad Timur No.96, Jaranan, Banguntapan, Kec. Banguntapan, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55198
Jam Buka : 08.00-22.00 (Senin-Minggu)