5 Cooker Hood Rinnai Terbaik 2025 Untuk Dapur Anda
Cooker hood rinnai terbaik 2025 berkualitas yang bekerja tanpa suara, tidak memuat banyak space serta harga terjangkau. Berikut daftar!
Rinnai sudah dikenal sebagai brand penghias rumah tangga di indonesia dengan banyak product lines, salah satu paling mencolok ialah cooker hood.
Tidak ketinggalan, pilihan cooker hood terbaik dari brand ini telah menghadirkan berbagai pilihan seri yang punya berbagai kelebihan mulai dari sisi desain, desain produk serta fitur yang disematkan.
Nah, bagi qhomelovers yang berencana membeli cooker hood dari rinnai, anda bisa mempertimbangkan seri-seri dibawah ini melalui 5 produk berikut.
Table of Contents
RH-S1757-PBW (SLIM COOKER HOOD)
Cooker hood rinnai terbaik yang pertama datang dari seri RH S1757.
Anda yang tidak suka dengan cooker hood tidak besar, seri slim mungkin jadi pilihan terbaik.
Rinnai RH-S1757-PBW memiliki body super slim yang ketebalannya hanya 10 cm. Dapur yang berukuran kecil sangat bisa memakai ini, karena tidak begitu banyak butuh space. Apalagi looks yang minimalis dan modern, semakin menambah kepercayaan diri pada dapur anda.
Selain itu, terdapat 2 push button dan bohlam yang membuat area memasak jadi lebih jelas dan terang. Lampu ini membuat memasak lebih fokus daripada memakai lampu utama.
Udara jadi lebih bersih dan sehat dengan teknologi 3 layers aluminium grease filter. Memasak didapur tidak perlu khawatir udara pengap lagi.
Rinnai RHS-1556 PBW Cooker Hood
Rinnai RHS1556 hadir dengan warna silver yang memiliki sistem daur ulang atau ventilasi sangat baik. Dibuat dengan 3 lapis aluminum membuatnya lebih kuat dari sisi body.
Desain yang slim dan modern membuat dapur lebih ala-ala masa kini, kesan dapur modern sangat terasa.
Tidak perlu khawatir listrik boros, karena cooker hood ini hanya membutuhkan daya 100 watt saja.
COOKER HOOD RINNAI RH-90ERI
Tampil lebih baik dengan konsep dapur industrial, anda bisa memilih cooker hood rinnai terbaik seri RH-90ERI yang memiliki tampilan ‘maskulin’.
Dibekali body casing berwarna hitam, tampilannya tampak meyakinkan. Kontrol mekanik yang memudahkan konsumen dalam mengoperasionalkan produknya.
Tentu, salah satu cooker hood rinnai terbaik ini dilengkapi ionizer membuat kualitas dapur lebih bersih.
COOKER HOOD RINNAI RH-KT2559-PBW
Desain Cooker hood rinnai terbaik seri RH-KT2559-PBW dibuat lebih elegan dan futuristik. Lebih canggih dengan touch screen control yang memudahkan dalam pengoperasional cooker hood.
Ada 2 lampu led yang siap menerangi area point memasak lebih baik, memasak jadi jelas dan terfokus.
Produk ini memiliki daya hisap udara yang amat kuat, karena panjangnya yang hingga 90 cm.Tidak khawatir lagi lebih rusak, rinnai menawarkan garansi service yang cukup panjang.
RH 329B
Bekerja dengan 2 motor serta fitur exhaust doubkle system, anda bisa mengatur dan menyesuaikan mulai dari recycle atau ventilation.
Ada juga 2 charcoal filter yang membersihkan bau di dalam ruangan supaya segar lagi. Filter ini mudah dicopot atau pasang kembali sehingga fleksibel pemakaiannya.
“Tapi, apakah ini berisik?” Nah, qhomelovers tidak perlu khawtir karena produk ini bekerja dengan double sirroco fan yang beroperasi halus dan tanpa suara.
Belanja cooker hood rinnai terbaik hanya di qhomemart, rumahnya peralatan dapur terbesar dan terlengkap dengan pengiriman ke seluruh indonesia.Belanja sekarang melalui whatsapp store : 0811-2863-773