Tips & Trick

6 Pilihan Terbaik Lampu Dinding Teras Rumah

Lampu dinding teras lebih dikhususkun untuk area depan. Lampu ini sedikit berbeda, punya bentuk yang unik dan indah guna menampilkan kesan pertama yang baik untuk tamu yang berkunjung. Jadi, mana aja lampu dinding teras yang tepat untuk rumah? qhomemart punya jawabannya untuk anda untuk anda.

Area teras sering kali mewakili “wajah” sebuah rumah atau bahkan bangunan lain sekalipun. Tidak salah memang persepsi seperti ini, karena orang melihat sebuah bangunan tentu saja dari area depannnya dulu.

Area depan akan menimbulkan dua kesan, antara baik dan kurang baik. Tentu, semua pemilik bangunan atau qhomelovers yang sedang membaca tentunya ingin area teras lebih menarik bukan?

Nah, cara simpel yang bisa dilakuakan adalah menambah pernak pernik, salah satu ide yang menarik itu dari penggunaan lampu dinding teras.

Kenapa lampu dinding teras? Produk ini menghadirkan 2 fungsi sekaligus untuk area teras, yang pertama ada dari fungsi utama penerangan dan yang kedua yakni dari segi keindahan estetika teras. Jadi, anda juga bisa loh memilih bentuk yang unik supaya lebih menarik. Nah, kali ini ada berbagai pilihan loh yang bisa jadi ide untuk menaikkan level keindahan teras. simak dibawah ini ya!

Gunakan gaya lampu sorot atas dan bawah

lampu dinding teras
source: homesfeed.com

Seperti dua arah yang berlawanan, sorotan lampu seperti ini menghadirkan kesan yang berbeda loh qhomelovers.

Baca Juga  6 Pengunci Pintu Terbaik Beserta Harganya

Bukan seperti pemasangan lampu biasa, yang mana hanya menyorot bagian bawah saja. Cara ini dapat dilakukan untuk mendapatkan area teras dengan “look” yang lebih elegan.

Karena itu, mungkin anda perlu mempertimbangkan lampu dinding teras satu ini.

Vintage lampu untuk teras, kenapa tidak?

teras rumah minimalis modern 10

Kalau anda penyuka vintage, kenapa tidak sekalian dibikin tema vintage saja?

Selain mungkin dari pemakaian furniture seperti meja kursi juga karpet, faktor lampu tidak boleh luput dalam list anda.

Gunakan lampu dinding teras yang memiliki desain produk desain vintage. Lampu model ini biasa ditandai dengan material dari besi, ada tudung layaknya atap rumah kemudian ditutup dengan kaca.

Kalau diperhatikan, lampu vintage biasanya memiliki coretan coretan kecil yang tersemat pada area sisi samping. Ini menjadi value yang mungkin tidak dimiliki lampu dinding jaman sekarang, yang umumnya lebih halus dari segi permukaan.

Lampu teras warna kuning

lampu teras warna kuning
source: beautifulhomes.com

Disadari atau tidak, warna kuning mampu menimbulkan kesan tersendiri. Lampu dinding teras yang berwarna kuning dapat menimbulkan kesan yang warm (hangat), ini sangat baik menyambut tamu anda apalagi ketika malam hari.

Selain itu, ada banyak cara lho dalam pengaplikasiannya.

Seperti yang satu ini, lampu lampu dipasang dengan cara digantung pada area teras.

Pemasangan lampu seperti ini mampu menghadirkan vibes yang ramai atau ini membawa anda serasa berada di festival. Jadi, kalau anda suka dengan pesta kecil kecilan dirumah, ga perlu membangun dari awal karena pemasangan seperti tentu cocok untuk tema pesta seperti itu.

Baca Juga  Inspirasi Warna Cat Plafon Rumah Minimalis yang Menarik

Lampu teras taman

lampu teras taman
source: mylandscapes.co.uk

Meskipun bukan lampu dinding teras, lebih tepatnya untuk lampu pada taman.

Ini ditandai dengan sorotan yang lebih untuk tanaman, menghasilkan tanaman tersorot lebih indah dan elegan. anda bisa menaruh beberapa lampu pada area taman.

Warna bergantung pada selera, namun kuning menjadi warna yang terang ketika malam hari tiba. Ini membuat kombinasi warna yang baik, lampu warna kuning dengan tanaman berwarna hijau, itu sangat baik bukan untuk keindahan di malam hari?

Lampu Dinding Untuk area Bawah

lampu dinding teras bawah
source: home interior furniture

Memang, lampu dimanapun berfungsi sebagai penerangan.

Tapi, ada satu hal yang membedakan antara satu lampu dengan yang lain, yakni dimana menggunakan lampu yang lebih pas sesuai tempatnya.

Jika kita lihat, lampu dalam ruangan dan lampu ruangan ada baiknya dibedakan.

Lampu ruangan punya daya light yang besar, cukup berbeda dengan lampu indoor yang menekankan penerangan pada area sekitar.

Seperti pada contoh Lampu dinding teras tipe ini, punya karakter lampu yang menerangi sepanjang area tanpa terputus.

Nah, dapatkan lampu dinding teras lebih lengkap hanya di supermarket bangunan dan rumah, Qhomemart. ada berbagai macam lampu teras yang tersedia disini. klik whatsapp untuk melakukan pembelian sekarang juga

Rate this post

Comments

comments

Edwin Qhomemart

Hello, i am edwin. 3 years as a content specialist focusing on building materials, loves everything about buildings and their intricacies. Book readers and explore tours.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tanya Gratis Disini